IPHONE

Gampang Banget, Bikin Screenshot Panjang Di iPhone Pakai Cara Ini

×

Gampang Banget, Bikin Screenshot Panjang Di iPhone Pakai Cara Ini

Sebarkan artikel ini

Gampang banget, bikin Screenshot panjang di iphone pakai cara ini .  Aktivitas menangkap layar (Screenshoot) merupakan hal yang kerap dilakukan oleh orang lain saat menemukan dan ingin menyimpan teks( biasanya) yang dianggap penting. untuk men-screenshoot layar, biasanya orang akan menggunakan tombol on/off ditekan bersamaan dengan tombol volume, dan layar pun berhasil di-screenshoot. selain menggunakan tombol di ponsel, screenshoot juga bisa menggunakan aplikasi, bila kamu tidak ingin tombol ponsel kamu cepat ‘tenggelam’ karena terlalu sering ditekan.

pada artikel berikut ini, kami akan membahas mengenai langkah-langkah yang bisa kamu gunakan untuk menscrenshoot versi panjang di iphone. nah, bagi kamu pengguna iphone dan ingin tahu caranya, yuk mari simak bersama artikel dibawah ini.

Cek Juga  A13 Bionic Chip yang Bikin iPhone Kencang Banget

 

cara screenshoot panjang di Iphone

1. Menggunakan touch ID

  • langkah pertama kalian bisa pencet tombol home dan power secara bersamaan
  • pratinjau hasil tangkapan layar
  • pilih opsi full page atau halaman penuh
  • bila sudah selesai, kalian bisa lihat hasilnya dengan screen ke bawah atau scroll
  • apabila sudah cukup, klik done dan selesai
  • screenshoot tersebut sekarang sudah tersimpan di galeri hp kamu

2. Menggunakan Assistive touch

  • tekan secara bersamaan tombol abu-abu atau assistibe touch yang berada di layar iphone
  • sesuaikan hasil tangkapan layar
  • kemudian pilih full page, atau halaman penuh
  • lihat hasil tangkapan dengan menggulirnya ke bawah
  • klik done atau save bila proses sudah selesai
Cek Juga  Yuk Intip Kelebihan Dan Kelemahan iPhone Second

3. Menggunakan tombol volume

  • langkah pertama kalian bisa tekan dan tahan tombol volume dan tombol sebelahnya secara serempak
  • kemudian pilih opsi full page atau halaman penuh
  • pratinjau hasil tangkapan layar
  • klik save bila telah selesai

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *